Tentang DFD
• DFD bukan flowchart
• Proses dalam DFD bisa berjalan secara paralel
• DFD menggambarkan aliran data dalam sebuah
sistem
• DFD adalahData yang tersimpan dan proses
dengan proses yang terhubung dengan data
tersebut
• Tidak ada loop ataupun cabang dalam DFD
• DFD menggambarkan semua proses, meskipun
proses tersebut terjadi dalam waktu yang berbeda.
Simbol DFD
Entity
• Digambarkan dengan simbol bujur sangkar.
• Merupakan sumber atau tujuan dari dari
aliran data.
• Merupakan lingkungan luar dari sistem.
• Bisa menggambarkan secara phisik,
seseorang atau seelompok orang atau
system lain.
Entity
• Kadang-kadang perlu untuk
menduplikasinya untuk menghindari
anak panah yang simpang siur.
• Ditandai dengan garis diagonal disudut
kanan bawah yang menyatakan kalau
entitti tersebut lebih dari satu.
Aliran Data
• Menggambarkan aliran data dari suatu
proses ke proses lainnya.
• Merepresentasikan dengan menggunakan
anak panah.
• Nama proses ditulis untuk menjelaskan arti
dalam aliran tersebut dan ditulis untuk
mengidentifikasi aliran tersebut.
• Aliran data dapat menyebar atau menyatu
Proses
• Adalah fungsi yang
mentransformasikan data secara
umum.
• Karena proses adalah suatu pekerjaan,
maka untuk menamai sebuah proses
mulailah dengan kata kerja dan diikuti
objek.
Storage/ Penyimpan
• Komponen yang berfungsi untuk
menyimpan data/ file adalah fungsi yang
mentransformasikan data secara umum.
Peraturan penting dalam DFD
• Semua objek harus mempunyai nama
• Aliran data harus diawala dan diakhiri oleh
proses
• Semua aliran data harus mempunyai tanda
panah.
Level dalam DFD
• Model ini menggambarkan sistem sebagai
jaringan kerja antar fungsi yang berhubungan
satu dengan yang dengan aliran dan
penyimpan data.
•Bisa terjadi penurunan level dimana dalam
penurunan level yang lebih rendah harus
bisa merepresentasikan proses tersebut
kedalam spesifikasi proses yang jelas.
Level dalam DFD
• Dalam DFD level dimulai dari level 0
kemudian turun ke DFD level 1, 2 dan
seterusnya sesuai dengan kebutuhan.
•Dalam penurunan tidak semua bagian sistem
harus diturunkan dengan jumlah level yang
sama.
Level dalam DFD
• Aliran data dalam yang masuk dan keluar
dalam level X harus harus berhubungan
dengan aliran data yang masuk dan keluar
pada level X +1 yang mendefinisikan proses
pada level X tersebut.
DFD Level 0
DFD-Level-1
Decomposition Diagram
Logical Processes
• Cari
– Function: Set of related and ongoing activities
– Events :Logical units of work performed as
whole
– Elementary Processes : discrete, detail activities
required to complete the response to an event
(Cont)
• Kemudian
– Hilangkan proses birokrasi dan masukan proses
yang :
• Komputasi
• Keputusan
• Organisasi
• Pengurutan
• Filter data
• Data store
Don’t do this
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar